Review Film The Avengers - Tabloidbintang.com


Review Film The Avengers
Tabloidbintang.com
Masalah dimulai ketika Tony Stark, Natasha Romanoff, Steve Rogers, Thor, Clint Barton, serta Bruce Benner merayakan kesuksesan merebut tongkat Loki di Menara Stark. Dalam pesta itu, enam pahlawan ini menggelar lomba mengangkat palu Thor.